Home >  Term: faktor spesifik
faktor spesifik

Faktor produksi yang tidak mampu untuk pindah ke atau keluar dari industri. Istilah ini digunakan untuk menjelaskan faktor-faktor yang tidak akan ada gunanya di industri lain dan juga - lebih longgar - faktor yang dapat digunakan di tempat lain tetapi tidak, dalam jangka pendek, memiliki waktu atau sumber daya yang dibutuhkan untuk bergerak. Lihat model spesifik faktor. Istilah ini tampaknya datang dari Haberler (1937).

0 0

Creator

  • Kaharuddin
  • (Kolaka, Indonesia)

  •  (Platinum) 5409 points
  • 50% positive feedback
© 2025 CSOFT International, Ltd.