Home > Term: gas cerobong partikulat kolektor
gas cerobong partikulat kolektor
Peralatan yang digunakan untuk menghapus abu terbang dari gas pembakaran pabrik boiler sebelum dibuang ke atmosfer.
Kolektor partikulat termasuk debu elektrostatis, kolektor mekanik (siklon), filter kain (rumah kantong), dan scrubber basah.
- Part of Speech: noun
- Industry/Domain: Energy
- Category: Coal; Natural gas; Petrol
- Company: EIA
0
Creator
- dimasfaiq
- 100% positive feedback
(Karawang, Indonesia)